Rabu, 30 April 2014

IrfanView


Apakah IrfanView itu?

 
IrfanView adalah FREEWARE yang sangat cepat, kecil, kompak dan inovatif (untuk penggunaan non-komersial). Digunakan untuk Windows 9x, ME, NT, 2000, XP, 2003, 2008, Vista, Windows 7, Windows 8.

Perangkat ini dirancang agar sederhana untuk pemula, tapi powerful untuk yang profesional.

IrfanView bertujuan untuk menciptakan fitur yang unik, baru dan menarik, tidak seperti beberapa tool grafis lainnya, yang seluruh "kreativitas" didasarkan pada kloning, mencuri ide dari ACDSee dan / atau IrfanView! (misalnya: XnView telah mencuri / mengkloning fitur dan seluruh dialog dari IrfanView, selama lebih dari 10 tahun).

IrfanView adalah penampil grafis Windows pertama DI SELURUH DUNIA yang mendukung Multiple (animasi) GIF.

Salah satu penampil grafis pertama DI SELURUH DUNIA yang  mendukung TIF Multipage.
Penampil grafis pertama DI SELURUH DUNIA yang mendukung Multiple ICO.

Beberapa fitur dari IrfanView:



  • Banyak mendukung file format
  • Meliputi banyak bahasa
  • Thumbnail / pilihan preview
  • Pilihan mewarnai - untuk menggambar garis, lingkaran, panah, meluruskan gambar dll
  • Pilihan Toolbar skin
  • Slideshow (menyimpan slideshow sebagai EXE / SCR atau membakarnya ke CD)
  • Menampilkan EXIF / IPTC / Komentar teks dalam slide / Fullscreen dll
  • Mendukung Adobe Photoshop Filter
  • Tampilan direktori yang cepat
  • Konversi batch (dengan pengolahan gambar yang maju)
  • Mengedit TIF MultipagePencarian file
  • Pilihan Email
  • Multimedia player
  • Print option
  • Mendukung embedded color profiles dalam JPG/TIF
  • Mengubah kedalaman warna
  • Mendukung pemindaian/scan (batch scan)
  • Cut / crop
  • Menambahkan overlay text / gambar (watermark)
  • Mengedit IPTC
  • Efek (Pertajam, Blur, Adobe 8BF, Filter Factory, Filter Tak Terbatas, dll)
  • Rekaman Layar / Screen Capturing
  • Ekstrak ikon dari EXE / DLL / ICLS
  • Rotasi JPG
  • dan masih banyak lagi
 

Untuk yang mau download, langsung aja ke situs resminya di link di atas




Selasa, 29 April 2014

Download magic lines game gratis

Download magic lines

 
Bagi pecinta game-game ringan, untuk mengisi waktu luang atau sedang dalam kejenuhan, mungkin game ini sangat membantu anda untuk mengisi waktu luang anda.

Ini game kesukaan temen-temen saya untuk menghabiskan waktu di kantor. Maklum terkadang ketika udah nggak ada kerjaan, daripada bengong, mereka mengisi waktu dengan bermain game sambil menanti waktu pulang.

Cara mainnya juga gampang. Cukup mensejajarkan 5 atau lebih bola untuk mendapatkan nilai.

Bagi anda yang ingin game klasik ini anda bisa mendownloadnya di sini :
Download magic lines game gratis

mMagic-lines
Selamat mendownload dan menikmati game ringan dan klasik ini. Maaf, mungkin sudah ketinggalan zaman. Tapi tak apa, daripada disimpan sendiri dan hanya memenuhi hard disc, siapa tahu ada yang masih membutuhkan.


Selasa, 08 April 2014

Free download antivirus smadav terbaru 2015

Download Smadav, Antivirus domestik terbaru 

Salah satu anti virus yang bisa anda pakai untuk keamanan Komputer atau Laptop anda, dan merupakan produk domestik adalah Smadav antivirus.

 
Salah satu kelebihan dari Smadav adalah bahwa anti virus ini bisa memunculkan kembali file-file atau folder yang disembunyikan oleh virus, yang tak bisa dilakukan dengan menggunakan anti virus lain. Sayangnya, Smadav hanya berjalan untuk virus-virus lokal (domestik). Maklumlah masih relatif baru. Dan untuk lebih mengoptimalkan keamanan komputer anda, disarankan untuk menggabungkan dengan anti virus mancanegara, dalam hal ini, sesuai yang direkomendasikan oleh pihak pembuat Smadav sendiri adalah Avira.

Bagi anda yang ingin men download antivirus Smadav , anda bisa mendownloadnya dilink dibawah ini

Smadav antiviru ssangat baik digunakan untuk komputer yang jarang atau bahkan tidak terkoneksi ke internet. Smadav tidak perlu melakukan update sesering antivirus lainnya yang biasanya melakukan update per minggu bahkan per hari. Smadav biasanya melakukan update hanya sebulan sekali (monthly). Smadav tidak terlalu tergantung pada signature/database virusnya, tapi lebih bergantung kepada teknik deteksi behavior, heuristic, dan whitelisting.

Smadav juga mampu membersihkan virus yang sudah menginfeksi komputer dan memperbaiki registry yang diubah oleh virus tersebut. Antivirus lainnya biasanya tidak melakukan pembersihan registry sehingga komputer belum kembali normal setelah dibersihkan antivirus tersebut. Banyak tools pendukung yang disertakan di Smadav sebagai senjata untuk melakukan pembersihan virus. Catatan : Tidak semua tipe virus bisa dibersihkan Smadav, Smadav saat ini masih belum mampu membersihkan tipe virus penginfeksi program atau tipe rootkit (misalnya : virus Ramnit, Sality, Alman, Virut, dll.) karena jenis virus ini sudah merusak sebagian besar file program Anda. Fokus kami saat ini adalah pembersihan tuntas untuk tipe virus selain dua tipe tersebut (misalnya : virus WormShortcut, Serviks, MSO, Brontok, dll.)

Sabtu, 05 April 2014

Memotret layar monitor

Cara memotret layar monitor dengan HTML  HELP Workshop

Beberapa dari anda mungkin punya kepentingan dengan apa yang tampil di monitor anda dan ingin mengabadikan tampilan yang sedang anda lihat. Banyak cara dan tool yang bisa anda gunakan untuk memotret tampilan layar monitor komputer anda.

Disini saya akan membahas tentang cara memotret layar monitor dengan menggunakan HTML HELP Workshop. Software ini milik microsoft dan dapat diunduh gratis bagi anda yang merasa memerlukannya.

 Setelah mengunduh, extract dan install di pc anda.  Buka aplikasi tersebut dan tampilan nya akan seperti gambar dibawah ini. Anda bisa memilih cara memotret dengan menggunakan mouse, keyborad atau dengan menggunakan timer. Saya rasa cara ini lebih praktis. Selain mengunakan tool ini, Anda bisa juga menggunakan tombol Print Screen Sys Rq yang ada pada keyboard PC atau Laptop anda. dan kemudian buka MS Office atau Photoshop atau corel draw atau yang lain kemudian paste, atau klik Ctrl+V.



Tapi saya rasa alat ini lebih mudah digunakan. Anda tinggal pilih cara memotret langsung simpan atau di crop dulu dengan mengklik ALT + L kemudian simpan dengan mengklik  ALT + S.

Bagi yang ingin mendownload, link downloadnya ada di bawah.



http://www.4shared.com/zip/1YtitQUEce/htmlhelp.html
atau anda bisa ke situs aslinya disini
 Htmlhelp workshop

Ini posting pertama saya untuk blog tentang software-2 sederhana  yang anda perlukan untuk kepentingan anda. Semoga bermanfaat.!!!!


Driver Epson L3256 free download

EPSON meluncurkan printer tipe baru, yaitu Epson L3256. Epson L3256 ini menawarkan berbagai dalam satu unit yaitu fungsi Print, scan dan fot...